Selasa, 21 Februari 2012

Hukum Ohm dan Kirchoff

Hukum Ohm dan Kirchoff
  V= R.I  atau R= V/I
 V adalah tegangan  yang  terdapat padadua titik, I  adalah arus yang melalui  dua titik tersebut, dan R adalah  nilai resistansi (konstan) dari dua titik.
  Hukun Kirchoff  berkaitan  dengan azas kekalan  energi. Asas kekalan menyatakan bahwa energi tidak dapat dimusnahkan, tetapi  dapat berubah  dari suatu bentuk ke bentuk lainnya, Nah  hukum kirchoff ini berhubungan dengan kekalan   arus dan tegangan pada suatu rangkaian. Hukum Kirchoff  yang terkenal  ada dua, yatu  berkaitan dengan  kekekalan  arus  (KCL, Kircoff's Current Law) dan kekekalan  tegangan  (KVL Kirchoff's Volt Law). KVL  menyatakn bahwa  dalam sistem tertutup, pada semua rangkaian, tegangan yang melalui   tiap komponen yang  di pasang   secara seri dan dapat di jumlahkan  untuk mengetahiu tegangan  tital sementara itu, KCL  menyatakan bahwa  pada suatu  percabangan  jumlah